Text
Pedoman Pelaksanaan Undang- Undang Perkawinan Bagi Masyarakat Islam
KATA PENGANTARrnPada berbagai penyuluhan Undang-undang Perkawinan danrnPenataran BP 4 sangat terasa pentingnya buku PEDOMAN PErnLAKSANAAN UNDANG-UNDANG PERKAWINAN BAGI MArnSYARAKAT ISLAM yang berisikan Undang-undang No. I ta-rnhun 1974 dan PP No. 9 tahun 1975 beserta penjelasannya sertarnperaturan perundangan lainnya yang relevan, sebagai bahanrnpara peserta.rnDengan maksud untuk mendorong penyuluhan Undangrnundang Perkawinan dan penataran Corps penasehat BP4 sengajarnditerbitkan buku ini terutama bagi daerah-daerah yang sulit memrnperoleh mateƱ Undang-undang tersebut.rnPada pencetakan saat ini, disajikan uraian singkat beberaparnmasalah pilaksanaan Undang-undang perkawinan bagi masyarnrakat Islam untuk dapat dijadikan pedoman.rnTentu saja uraian dalam buku ini masih memerlukan tamrnbahan dan penyempurnaan dimasa mendatang.rnSaran dan kritik untuk perbaikan sangat kami perlukan.rnTerima kasih.rnDemikianlah semoga bermanfaat.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain