Text
Sosiologi Suatu Pengantar
S ebagai ilmu yang mempelajari masyarakat dalam keseluruhannyarndan hubungan-hubungan antara orang-orang dalam masyarakatrntersebut, sosiologi memegang peranan penting dalam membanturnmemecahkan masalah-masalah sosial, seperti kemiskinan, konflikrnantarras, delinkuensi anak-anak, dan lain-lain. Dalam ha! ini sosiologirnmemang tidak terlalu menekankan pada pemecahan atau jalan keluarrnmasa!ah-masalah tersebut, namun berupaya menemukan sebab-sebabrnterjadinya masalah itu. Usaha-usaha untuk mengatasi masalah sosialrnhanya mungkin berhasil apabila didasarkan pada kenyataan serta latarrnbelakangnya. Di sinilah peranan sosiologi. Namun, peranan itu tidak akanrnterwujud tanpa didasari teori dan pemahaman akan ilmu sosiologi iturnsendiri.rnBuku Sosiologi Suatu Pengantar ini sudah mengalami lebih dan 30 kalirncetak ulang dan hal ini disebabkan karena tulisan dalam buku ini bisarnmemberikan informasi ataupun pengetahuan mengenai sosiologi yangrndibutuhkan oleh para pembaca.rnUntuk lebih mempermudah para pembaca dalam memahami sosiologirnini, kami melakukan perubahan bentuk penyajian untuk Sosiologi SuaturnPengantar terbitan tahun 2006. Perubahan yang kami lakukan ini adalabrndengan memberikan highlights di setiap konsep maupun contoh-contohrnkonsep yang penting yang perlu dipahami oleh pembaca.rnHarapan kami dengan bentuk penyajian yang baru ini, akan semakinrnbanyak pembaca yang menjadikan buku kami ini sebagai salah saturnbuku referensi yang penting untuk dibaca dalam mempelajari danrnmemahami sosiologi.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain