Text
Konflik Etnis dan Peran Masyarakat Sipil (Pengalaman India )
KONFLIK ETNIS DAN PERAN MASYARAKAT SIPILrnPENGALAMAN INDIArnASH UTOSH VARSHNEYrnBuku ini, yang meraih penghargaan Gregory Luebbert Award dan American PoliticalrnScience Association sebagai buku terbaik bidang kajian politik perbandingan, mengkajirnbagaimana ikatan kewargaan antara komunitas Hindu dan Muslim di berbagai kota dirnIndia berperan meredam, atau bahkan mencegah, terjadinya kekerasan etnis. Karya inirntidak hanya penting bagi para pengkaji dan pembuat kebijakan di Asia Selatan, tetapi jugarnbagi para pengkaji masyarakat-masyarakat multietnis dan pengambil kebijakan dirnberbagai belahan dunia lainnya, termasuk Indonesia.rn“Sebuah karya ilmu sosial yang sangat luar biasa, salah satu studi terpenting tentangrnkekerasan etnis yang sudah lama tidak muncul.”—Samuel R Huntington, penulis ThernClash of Civilization and the Remaking of World Order.rn“Suatu terobosan penting dalam memahami problem konflik etnis secararnglobal”—Robert Putnam, penulis BowlingAlone (seperti dikutip dalam New York Times).rn“Para sanjana telah memuji-muji buku [Varshney] ini sebagai suatu terobosan besar,rnsementara Perserikatan Bangsa-Bangsa telah mengadopsi metodenya untukrnmempelajari kekerasan Muslim-Kristen di Indonesia.”—New York Times.rn“Kajian terobosoan yang muncul pada wakturiya.”—Kenneth J. Cooper, Boston Guide.rn“Sumbangan abadi bagi kita untuk memahami bagaimana menangani akar kekerasanrnkomunal di India.”—Radha Kumar, Foreign Affairs.rn[Buku Varshney] memadukan antara kecanggihan tradisi kesarjanaan Barat mutakhirdanrnkekayaan empinis studi kasus tingkat mikro dan India. Temuari-ternuannyasangatrnmengejutkan sekaligus membangkitkan optimisme.”— Ramesh Thakur, internationalrnHerald Tribune.rnASHUTOSH VARSHNEY saat ini adalah profesor ilmu politik di Universitas Brown, AS (2009-). Iarnmeraih gelar Ph.D. dalam bidang ilmu politik dan Masschusetts Institute of Technology (MIT)rnCambridge, AS, pada 1990 dan disertasinya meraih penghargaan Daniel Lerner Prize. ProfesorrnVarshney sempat mengajar di sejumlah universitas terkemuka di AS, seperti Universitas Michigan,rnAnn Arbor, Universitas Notre Dame, Universitas Columbia, dan Universitas Harvard. Bidang danrnminat risetnya saat mi adalah etnisitas dan nasionalisme, ekonomi politik pembangunan, politikAsiarnSelatan dan ekonomi politik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain