Text
Koperasi Dalam Teori dan Praktek
Dewasa ini kehidupan berkoperasi telah menjadi kebutuhanrnmasyarakat, sebab bagi masyarakat Indonesia hidup berkoperasi berartirnmembangun perekonomiannya. Demikian pula buku ini banyak mcmrnben informasi positif tentang kehidupan berkoperasi yang baik danrnhenar.rnBuku ini disusun dengan maksud agar masyarakat paham secararnmendalam tentang perilaku koperasi Indonesia. Oleh sebab itu buku inirnlayak dibaca oleh para cendekiawan, praktisi maupun pengarnat kornperasi,sebab buku ini memuat hampir segala segi perkoperasian secararnmendetail dan mendasar.rnBuku ini dapat terbit berkat kerjasama yang baik antara penulisrndan penerbit PT Rineka Cipta, Jakarta. Buku ini jauh dan sempuna,rnoleh sebab itu dalam rangka penyempurnaan di kemudian han kamirnmohon agar para pembaca yang budiman sudi memberi kritik mcmrnbangun demi kepentingan kita bersama.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain