Text
Arab dan Kristen Gereja-gereja Kristen DI Timur Tengah
Arab dan Kristen. Dalam ungkapan ini terselubung suatu ambivaleusi atau dua kecenderungan. Apakah yang dimalcsudlcan kalimat itu adalah orang Arab pada satu sisi dan orang Kristen pada sisi lainnya, atau dengan kata lain: Islam dan Kristen? Ataukah yang dimaksudkan ialah orang Arab yang beragama Kristen? Banyak orang yang begitu mendengar sebutan “orang Arab”, pikirannya segera terarah pada orang Islam. Dan agaknya itu juga kini yangrnmenjadi pokok permasalahan. Sebab, bukanlah sebagian besar orang Arab yang tersebar dan Maroko sampai Sudan, dan batas Turki sampai Iran, dan bahican yang melampaui batas-batas itu, memang beragama Islam? Namun, sekalipun dalam jumlah minoritas yang bahkan semakin menciut, tetapi tak dapat disangkal, di tengah duma Arab itu memang terdapat orang Kristen dan bahkan ada orang Arab yang beragama Kristen: jadi dengan kata lain, orang Arab dan orang Kristen secara bersama-sama.rnrnrn
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain